Tekan Angka Kekerasan Seksual di Ponpes

Dalam rangka menekan angka kasus pelecehan seksual di lingkungan pondok pesantren (ponpes), Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Kependudukan dan Keluarga Berencana (DP3AKKB) Provinsi Banten bersama Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Maulana Hasanuddin (SMH) Banten melakukan sosialisa....