DP3AKKB Banten Mendapat Sertifikat Kepariwisataan Melalui Seni Budaya dan Ekonomi Kreatif yang inklusif
SERANG, Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Kependudukan dan Keluarga Berencana (DP3AKKB) Provinsi Banten mendapat Sertifikat Kepariwisataan Melalui Seni Budaya dan Ekonomi Kreatif yang inklusif, berkeadilan sosial serta Ramah Perempuan dan Anak yang di selenggarakan di Hotel Horison Ultima Ratu Serang, Selasa 6 April 2021